Fuji Astomi dan Miftahul Rahmah jadi Camat serta Lurah Terbaik Padang 2017

Kamis, 27 April 2017, 22:14 WIB | News | Kota Padang
Fuji Astomi dan Miftahul Rahmah jadi Camat serta Lurah Terbaik Padang 2017
Camat Padang Selatan, Fuji Astomi menerima piala dari Wawako Padang, Emzalmi usai dinobatkan sebagai camat berpretasi usai Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah XXI tingkat Kota Padang, di RTH Imam Bonjol, Rabu (26/4/2017) pagi. (humas)

Sementara itu, Wakil Walikota Padang, Emzalmi menyampaikan apresiasi dan selamat bagi camat dan lurah yang telah terpilih sebagai yang terbaik dalam penilaian tersebut.

"Semoga, penilaian ini semakin memotivasi khususnya para camat dan lurah untuk lebih meningkatkan kinerja ke depan bukan karena demi penilaian ini saja. Untuk itu, mari kita lihatkan kapabilitas dan keseriusan khususnya dalam memberikan setiap bentuk pelayanan bagi masyarakat," imbau Wawako.

Baca juga: Jalan Balingka-Padang Lua Rusak Berat Akibat Pengalihan Jalan, Sumbar Hanya Sanggup Perbaiki 1 Km Audy Cari Dana ke Pusat

Adapun penilaian Kompetensi Camat dan Lurah tingkat Kota Padang 2017 tersebut diketahui merupakan kegiatan tahunan yang dilakukan Pemerintah Kota Padang dalam memperingati Hari Otonomi Daerah. Dimana setelah ini, bagi Camat dan Lurah terbaik I bakal mewakili Kota Padang untuk melanjutkan pada penilaian di tingkat provinsi nantinya. (rls/vri)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI