Padang Kota Potensial untuk Berinvestasi
Di sisi lain, Didi menyebut bahwa Pemko Padang saat ini sudah menerapkan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP). Pelayanan ini dilaksanakan oleh Badan Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (BPMPTSP). "Sehingga dalam pengurusan izin-izin, cukup pelaku usaha mendatangi kantor BPMPTSP untuk mendapatkan pelayanan di bidang perizinan," kata Didi.
BPMPTSP Kota Padang juga termasuk yang terbaik di Indonesia menurut penilaian Kemenpan RB. BPMPTSP menjadi satu dari 54 role model PTSP yang direkomendasikan di Indonesia, sehingga BPMPTSP Padang sering dikunjungi oleh PTSP kabupaten/kota lain se-Indonesia. (vri/rls)
Halaman:
1 2
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Debat Pamungkas Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Padang Berlangsung 3,5 Jam
- Reses Dapil Masa Sidang I ke Kecamatan Nanggalo, Evi Yandri Terima 30 Aspirasi Warga
- LUTD PLN, Wujudkan Mimpi Asmanidar 'Bertemu' Prabowo-Gibran
- Debat Pilkada Padang 2024, Cawakonya Lulusan Luar Negeri, Panelisnya Dosen dan Akuntan
- Kombes Ferry Harahap Wisuda Gelar Doktor Administrasi Publik, Ini Harapan Plt Gubernur Sumbar