Disdik Targetkan 1.000 Siswa Pessel Diterima PTN Favorit
VALORAnews - Jumlah lulusan SMA sederajat di Pessel yang diterima di perguruan tinggi negeri ternama di Indonesia, terus mengalami peningkatan.
"Untuk 2015 ini, jumlah siswa yang masuk perguruan tinggi negeri, ditargetkan melebihi angka 1.000 orang siswa," harap Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Pessel, Rusmanyul Anwar, Minggu (17/6/2015) di Painan, beberapa saat lalu.
Dari data yang ada, tambah Rusmanyul, pada 2014 lalu, siswa tamatan SMA/MA/SMK yang diterima di Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SMPTN) sebanyak 287 siswa.
"Pada 2015 ini, pada seleksi awal jumlah yang diterima telah mencapai 300 siswa. Dan jumlah siswa yang masuk PTN 2014 mencapai 988 orang," ungkap Rismanyul. (lek)
Baca juga: PILKADA 2024, BAWASLU: Awasi Ketat Distribusi Surat C Pemberitahuan ke Pemilih
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- PILKADA 2024, BAWASLU: Awasi Ketat Distribusi Surat C Pemberitahuan ke Pemilih
- PILKADA PESSEL 2024: Cawabup Nasta Oktavian Dilaporkan ke Polisi dan Bawaslu
- HUT GOLKAR ke 60: DPD Pessel Gelar Senam Ceria Bertabur Hadiah
- PILKADA 2024, Era Sukma Munaf: Wali Nagari Jangan Terlalu Simpati, Sanksi Berat Menanti
- KETERBUKAAN INFORMASI Badan Publik di Pessel Kembali Diuji