Emzalmi: Padang Fair Bisa Percepat Pembangunan
VALORAnews - Helat pameran berskala tahunan Padang Fair (PF) 2016, dibuka Wakil Walikota Padang, Emzalmi di GOR H Agus Salim Padang, Jumat (29/4/2016) sore. Emzalmi berharap lewat PF 2016, terjadi percepatan pembangunan Kota Padang serta pariwisata.
"Padang Fair 2016 ini cukup tepat diselenggarakan untuk percepatan pembangunan dan pariwisata Kota Padang," ujar Emzalmi di depan seluruh undangan.
Dikatakannya, Kota Padang saat ini tengah konsen dengan pengembangan. Serta fokus untuk menjadikan Padang sebagai kota pariwisata, budaya dan pendidikan. "Untuk mewujudkan itu semua harus bekerjasama dengan masyarakat dan pengusaha, salah satunya dengan penyelenggaraan Padang Fair ini," ungkap Emzalmi.
Emzalmi berharap, ajang PF 2016 tidak saja menjadi ajang untuk mempromosikan produk. Akan tetapi diharapkan terjadi transaksi yang signifikan. "Kita harapkan ke depan iven Padang Fair akan lebih baik lagi dari yang sekarang," ujarnya. (vri)
Baca juga: Padang Fair Jalin Kerjasama Antar UKM
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- Reses Dapil Masa Sidang I ke Kecamatan Nanggalo, Evi Yandri Terima 30 Aspirasi Warga
- LUTD PLN, Wujudkan Mimpi Asmanidar 'Bertemu' Prabowo-Gibran
- Debat Pilkada Padang 2024, Cawakonya Lulusan Luar Negeri, Panelisnya Dosen dan Akuntan
- Kombes Ferry Harahap Wisuda Gelar Doktor Administrasi Publik, Ini Harapan Plt Gubernur Sumbar
- FWP dan KPU Padang Kupas Perbedaan Informasi Pilkada 2024 di Sosmed dan Media Massa Bersama Ahli Pers Dewan Pers
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
News - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
News - 03 November 2024