SPFC Tetapkan GHAS jadi Homebase Liga 1, MoU Diajukan 3 Mei 2024, Ini Penjelasan Kadispora
Ia mengaku, sejauh ini komunikasinya dengan Pemprov melalui Dispora Sumbar cukup lancar. Sehingga, setiap perkembangan dapat termonitor jelas.
"Komunikasi terakhir kita dengan Kadispora Sumbar, surat tersebut sudah diproses dan sekarang tengah ditelaah di Biro Hukum Setdaprov Sumbar," katanya.
Win Bernadino menyebut, pihaknya bisa memahami dan memaklumi jika proses administrasi di Pemprov Sumbar membutuhkan waktu. Karena, bertujuan agar tidak ada aturan yang dilanggar.
Baca juga: Main Aplikasi Game Penghasil Uang, Dapat Saldo DANA Grati, Emang Ada?
"Sejauh ini tidak ada masalah," tegasnya.
"Posisi kita sekarang, menunggu surat persetujuan Pemprov sebagai pegangan untuk memulai renovasi GHAS," terangnya. (*)
Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- Ini Arahan Gubernur di Rakor SOIna Sumbar 2024
- Mahyeldi Apresiasi 237 Beasiswa yang Disiapkan Pengurus FYBI Sumbar
- Ribuan Warga Padang Ikuti Senam Golkar Bersatu di GOR Agus Salim
- Sumbar Kirim 170 Anggota Ikuti Pra-Popnas, Ini Pesan Audy Joinaldy
- BPKH Hajj Run 2024 Diikuti Peserta dari Berbagai Provinsi di Indonesia
Ini Arahan Gubernur di Rakor SOIna Sumbar 2024
Olahraga - 03 Desember 2024
Mahyeldi Apresiasi 237 Beasiswa yang Disiapkan Pengurus FYBI Sumbar
Olahraga - 26 November 2024
Pjs Bupati Agam jadi Instruktur Olahraga Rabu Pagi, Ini Pesannya
Olahraga - 20 November 2024