Pemilu 2024, Dapil Sumbar 6 jadi Kuburan Petahana, Ini Komposisi Partai Peraih Kursi
Perolehan suara Erick, meninggalkan petahana Taufik Syahrial Tarjok yang berada di nomor urut 1 maupun perolehan suara Sekretaris Partai Nasdem Sumbar, Musmaizer Dt Gamuak (nomor urut 2).
PKS juga tak berhasil mendudukan petahana DPRD Sumbar 2019-2024, Budiman Dt Malano Garang. Caleg nomor urut 1 PKS, Syofiandi Hendri berhasil mengumpulkan 13.090 suara, meninggalkan Budiman yang mengoleksi 10.147 suara.
Dapil Sumbar 8 DPRD Provinsi Pemilu 2019:
- Rico Alviano, ST (PKB)
- Mesra (Gerindra)
- Drs. Syafruddin Putra Dt. Sungguno, M. Si (Gerindra)
- Leli Arni (PDIP)
- Hendra Irwan Rahim (Golkar)
- Taufik Syahrial Tarjok (Nasdem)
- Budiman Dt. Malano Garang, S. Ag, MM (PKS)
- Syahrul Furqan (PAN)
- Yosrizal (PAN)
- Jefri Masrul (Demokrat)
- Arkadius Dt Intan Bano (Demokrat)
Disclaimer; Penghitungan perolehan kursi dan Caleg terpilih ini, merupakan data yang diolah valoranews.com merujuk hasil pleno rekapitulasi perolehan suara Pemilu 2024 yang telah ditetapkan KPU 5 kabupaten/kota dyang jadi wilayah Dapil Sumbar 6.
Untuk hasil otentik tentang perolehan kursi dan caleg terpilih hasil Pemilu 2024 di Dapil Sumbar III ini, pembaca dapat menunggu hasil rapat pleno KPU Sumbar yang digelar mulai Ahad (3/3/2024) hingga Selasa (5/3/2024). (*)
Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- 31 Ormas di Sumbar Suarakan Penolakan Politik Uang, Buya Gusrizal: Haram bagi Pemberi dan Penerima
- Jalan Balingka-Padang Lua Rusak Berat Akibat Pengalihan Jalan, Sumbar Hanya Sanggup Perbaiki 1 Km Audy Cari Dana ke Pusat
- Tol Ruas Sicincin-Bukittinggi Potensi Dialihkan jadi Sicincin-Singkarak-Tanah Datar, Ini Alasannya
- Sesditjen Dukcapil Kemendagri Perintahkan Disdukcapil Layani Perekaman Data KTP El Hingga Hari H Pencoblosan Pilkada
- Sirekap Kembali Digunakan di Pemilihan Serentak 2024