Okta Hermoniza Dikukuhkan jadi Ketua IDI Pasbar, Ini Harapan Risnawanto

Rabu, 02 Agustus 2023, 21:00 WIB | Kabar Daerah | Kab. Pasaman Barat
Okta Hermoniza Dikukuhkan jadi Ketua IDI Pasbar, Ini Harapan Risnawanto
Wabup Pasbar, Risnawanto bersama Forkopimda dan jajaran, foto bersama usai pelantikan pengurus Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Pasaman Barat periode 2023-2026, di aula kantor bupati, Rabu. (robbi irwan)

Sementara, Ketua IDI Cabang Pasaman Barat periode 2023-2026, dr Okta Hermoniza menjelaskan, IDI sebagai organisasi profesi dokter, siap jadi jembatan ilmu pengetahuan dan meningkatkan pelayanan kesehatan di Kabupaten Pasaman Barat.

"IDI Kabupaten Pasaman Barat siap berkolaborasi dengan semua pihak dalam meningkatkan pelayanan Kesehatan, karena IDI merupakan wadah meningkatkan hal itu."

"Untuk itu, kepada seluruh pengurus dan anggota IDI mari kita seayun selangkah dalam mewujudkanya," ungkap dr Okta Hermoniza. (*)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Robbi Irwan
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI