Wako Padang Tinjau Lokasi Banjir dan Longsor
Sementara, Kepala Dinas Sosial Tenaga Kerja Kota Padang, Frisdawati Boer menyebut, bantuan telah disebarkan ke tempat korban banjir dan longsor. Bantuan itu di antaranya peralatan masak, peralatan bayi, beras, panic kits dan kebutuhan lainnya. "Untuk bantuan lain kita hitung dulu dan sesuaikan dengan kebutuhan masyarakat," sebut Frisdawati.
Hingga berita ini diturunkan belum bisa dipastikan berapa jumlah kerugian akibat bencana banjir dan longsor. Kepala BPBD-PK, Dedi Henidal mengatakan, pihaknya belum bisa memastikan berapa kerugian akibat banjir dan longsor. Namun pihaknya hanya bisa menaksir kerugian sementara di atas Rp1 miliar. (klg)
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- Ada 6 TPS Khusus di Pilkada Padang 2024, Juga Ada Tempat Tertentu, Ini Lokasinya
- Debat Pamungkas Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Padang Berlangsung 3,5 Jam
- Reses Dapil Masa Sidang I ke Kecamatan Nanggalo, Evi Yandri Terima 30 Aspirasi Warga
- LUTD PLN, Wujudkan Mimpi Asmanidar 'Bertemu' Prabowo-Gibran
- Debat Pilkada Padang 2024, Cawakonya Lulusan Luar Negeri, Panelisnya Dosen dan Akuntan