Mahyeldi Tawarkan Peluang Investasi Rafinery dan Energi Terbarukan, Ini Respon Dubes Arab Saudi
Sumatera Barat juga sangat layak untuk dijadikan lokasi pembangunan rafinery (Unit Pengolahan Minyak Bumi), karena dekat dengan jalur pelayaran mereka.
Untuk menindaklanjuti peluang ini, Kedutaan Arab Saudi mengundang Pemprov Sumbar untuk ikut serta dalam business meeting yang akan digelar di Riyadh, Februari 2023 nanti.
Tak Perlu Banyak
Terkait Bussines Meeting yang akan digelar di Riyadh, Februari 2023 mendatang, Kabiro Pemerintahan dan Otda, Doni Rahmat Samulo mengatakan, dalam ajang tersebut Mahyeldi akan menyampaikan peluang-peluang investasi di Sumbar yang bisa diinventarisir oleh pengusaha Arab Saudi
"Sekaligus mematangkan rencana kerjasama yang sudah ada seperti rafinery dan energi terbarukan yang sudah ada pengusahanya. Tinggal pemantapan. Sesuai harapan gubernur, diawal ini investasi tidak perlu banyak, cukup satu atau dua, nanti yang lain akan ikut menyusul," jelas Doni. (kyo)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Potensi Pertanian dan EBT Sumbar Belum Tergarap, Audy Joinaldy: Pemerintah Terkendala Hilirisasi dan Investasi
- Polda Sumbar Tanam Jagung Manis untuk Sukseskan Asta Cita Presiden Prabowo, Ini Harapan Muhidi
- Pemprov Sumbar dan BPH Migas Sepakat Pertajam Pengawasan Penyaluran BBM dan Gas
- Nilai Proyek Fly Over Sitinjau Lauik Tembus Rp2,7 Triliun, Audy: Melalui Skema KPBU Bank Nagari Sanggupi Rp500 Miliar
- Dharmasraya Alami Deflasi Periode Oktober 2024