Liga 3 Zona Sumbar: Pespessel Ditahan Imbang SKO Sumbar 3-3

Senin, 05 September 2022, 11:55 WIB | Olahraga | Kab. Pesisir Selatan
Liga 3 Zona Sumbar: Pespessel Ditahan Imbang SKO Sumbar 3-3
Tim Pespessel (hijau kuning) menggiring bola diikuti tim SKO Sumbar, Ahad. (tusrisep)

SKO Sumbar akhirnya mampu memimpin lebih dulu lewat tendangan keras Rival dimenit 23, menjadi gol.

Keunggulan SKO Sumbar tak bertahan lama, Pespessel berhasil menyamakan skor menjadi 1-1 lewat tendangan keras balasan dari Aris dimenit 37.

Skor imbang 1-1 bertahan hingga memasuki jeda turun minum.

Baca juga: Liga 3 Zona Sumbar: Sore ini, Pespessel akan Jajal Kekuatan SKO Sumbar

Babak Kedua

Menit awal babak kedua, SKO Sumbar mulai menekan Pespessel. Dimana Tegar berhasil merobek lagi gawang Pespessel di menit ke 50. Skor menjadi 1-2.

Pespessel kembali menyerang. Aris kembali mampu menyamakan keadaan. Sundulan kerasnya dimenit 60, menyamakan skor jadi 2-2.

Selang 4 menit, Pespessel dikagetkan oleh tendangan keras Aidil Putra dimenit 64. Skor berubah menjadi 2-3.

Pespessel tak mau menyerah begitu saja. Perjuangan keras tuan rumah berbuah gol Nopal pada menit ke 69. Skor jadi imbang 3-3, dan tetap bertahan hingga peluit panjang berbunyi. (tsp)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI