Kyai Akhmad Khambali Lantik Badan Pengurus Santripreneur Pessel
"Anak muda kita masih melihat, jadi pegawai negeri atau swasta itu adalah pilihan profesi yang menjanjikan untuk masa depan. Padahal, peluang jadi pegawai itu tipis," terang Dedi yang disebut-sebut salah satu kandidat kuat kepala daerah pada pemilihan serentak 2020 di Pessel.
"Ini tantangan kita di santripreneur Pessel. Mendorong anak-anak muda kita jadi pengusaha. Semoga Allah meridhoi niat kita di Santripreneur ini," harapnya. (kyo)
Halaman:
1 2
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- Rekomendasi Camping Ground di Pesisir Selatan, Pemandangannya Indah Cocok Berkemah, Cuma Rp150 Ribu per Malam
- 4 Tempat Liburan di Pesisir Selatan Sumbar, 3 Diantarnya Wisata Air
- KULINER KHAS MANDEH: Gulai Ambacang Ikan Karang, Nikmatnya Bikin Lidah Bergoyang
- CAMPING di MANDEH: Mengintip Indahnya Sunset dari Dalam Kemah
- TREKKING MANDEH: Menikmati Sekeping Surga Tersembunyi, di Puncak Batu Garudo