Pemenang Lomba HUT RI ke-74 Kecamatan Lubeg Diumumkan: Amasrul Ingkatkan ASN Memahami Teknologi Informasi

Rabu, 04 September 2019, 16:16 WIB | News | Kota Padang
Pemenang Lomba HUT RI ke-74 Kecamatan Lubeg Diumumkan: Amasrul Ingkatkan ASN Memahami...
Sekda Padang, Amasrul didampingi Wilman Muchtar (Camat Lubeg) menyerahkan hadiah pada ASN pemenang berbagai lomba yang digelar dalam rangka memeriahkan HUT RI ke-74, di Aula Balai Basuo, Kelurahan Pagambiran Ampalu Nan XX, Rabu (4/9/2019). (humas)

Mengingat tuntutan zaman tersebut, Amasrul menekankan, untuk di Pemko Padang serta di masing-masing pemerintah kecamatan dan kelurahan tentu harus menyikapinya secara baik.

"Kita tidak ingin adanya aparatur di kecamatan serta kelurahan yang tidak mengerti teknologi informasi. Untuk itu melalui momentum HUT RI ke-74 ini diharapkan menjadi semangat baru bagi kita khususnya ASN untuk menegakkan disiplin, menjalankan tugas, pokok dan fungsi (tupoksi) dengan baik sekaligus menambah ilmu pengetahuan dan kemampuan terutama di bidang teknologi informasi," ujar dia.

Camat Lubeg, Wilman Muchtar menyampaikan, kegiatan lomba tersebut sejatinya diharapkan dapat memberikan semacam kekuatan dan motivasi bagi ASN dan warga se-Kecamatan Lubeg untuk dapat selalu mengisi hari kemerdekaan RI dengan semangat, untuk menuju kehidupan yang lebih baik dan maju lagi.

Baca juga: Hendri Septa Resmikan Renovasi Ruang PATEN Lubeg

"Jika secara nasional mengangkat tema 'SDM Unggul Indonesia Maju' di Pemerintah Kota Padang kita mengenal budaya kerja KEPOIN2 (Kemitraan, Empati, Profesional, INtegritas dan INovasi). Ini yang kita implementasikan," ungkap Wilman. (rls/vry)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI