KPU Pessel Gandeng Nagari dan Pemuda Lakukan Pelipatan Surat Suara
"Dengan tenaga pelipat sebanyak 338 orang/hari. Masing-masing diberikan 1 dus berisi 500 lembar. Dari hasil simulasi kami (KPU Pessel), untuk pelipatan 1 dus minimal memakan waktu 5 jam," terang Epaldi Bahar.
Sebelumnya, sebanyak 1.700.411 lembar surat suara pemilu, tiba di Pessel.
Terdiri dari surat suara pemilihan presiden, DPR, DPRD Provinsi, DPRD Kabupaten, DPD, dan Surat Suara Ulang (Cadangan).
Baca juga: PILKADA 2024: KPU Pessel Lakukan Koordinasi dengan Dinas Kesehatan
Dengan rincian: Presiden/Wakil Presiden sebanyak 337.886 lembar, DPR Dapil Sumbar 1 (satu) 337.886, DPRD Provinsi Dapil Sumbar 8 (delapan) 338.886 lembar.
DPRD Kabupaten Pesisir Selatan Dapil 1 (satu) 57.692 lembar, Dapil 2 (dua) 73.348, Dapil 3 (tiga) 81.464 , Dapil 4 (empat) 56.004 dan Dapil 5 (lima) 74.379 lembar surat suara.
Kemudian, DPD RI sebanyak 337.886 lembar, dan Surat Suara Ulang (Cadangan) 1.000 lembar per Dapil 1-5 (total 5.000 lembar). (tsp)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Rekomendasi Camping Ground di Pesisir Selatan, Pemandangannya Indah Cocok Berkemah, Cuma Rp150 Ribu per Malam
- 4 Tempat Liburan di Pesisir Selatan Sumbar, 3 Diantarnya Wisata Air
- KULINER KHAS MANDEH: Gulai Ambacang Ikan Karang, Nikmatnya Bikin Lidah Bergoyang
- CAMPING di MANDEH: Mengintip Indahnya Sunset dari Dalam Kemah
- TREKKING MANDEH: Menikmati Sekeping Surga Tersembunyi, di Puncak Batu Garudo