Taklukan Limapuluh Kota, Kesebelasan Solsel Siap Tantang Padangpariaman di Final

Senin, 26 November 2018, 20:56 WIB | Sport | Kab. Solok Selatan
Taklukan Limapuluh Kota, Kesebelasan Solsel Siap Tantang Padangpariaman di Final
Bupati Solok Selatan, Muzni Zakaria, bersama Koni Solok Selatan, Mario Syahjohan dan ketua PSSI Solok Selatan, Zigo Rolanda saat menyaksikan semi final sepak bola di Porprov Padang Pariaman. Solok Selatan lolos ke babak final. (humas)

Ia menambahkan, melalui usaha dan solidaritas bersama kesebelasan Solsel mampu membuktikan bahwa bisa mencapai dan menciptakan sejarah baru ini didunia sepak bola Sumbar.

"Kami meminta kepada seluruh masyarakat Solsel untuk memberikan doa supaya kesebelasan Solsel diberi kelancaran dan kemenangan dilaga final mendatang melawan tuan rumah, Padangpariaman pada Rabu (28/11/2018)," tuturnya.

Ketua Koni Solsel, Mario Syahjohan mengaku bangga dengan torehan prestasi kesebelasan Solsel yang mampu tampil maksimal sebagai 'kuda hitam' dari selatan karena gengsi Olahraga ada di sepakbola.

Baca juga: Ketum PSSI Daftarkan Wasit Liga 1 dan 2 jadi Peserta BPJS Ketenagakerjaan

"Melihat perpaduan tim, saya yakin kesebelasan Solsel mampu meraih medali emas dilaga final menghadapi kesebelasan tuan rumah. Di atas kertas secara prediksi Solsel sudah menang. Pemain solid, pelatih juga mumpuni. Mohon doa dari masyarakat untuk laga final nanti," katanya. (rls)

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI