Penanggulangan Kemiskinan, Emzalmi: Semua Stakeholder Mesti Dilibatkan

Jumat, 20 Juli 2018, 10:38 WIB | News | Kota Padang
Penanggulangan Kemiskinan, Emzalmi: Semua Stakeholder Mesti Dilibatkan
Wawako Padang, Emzalmi memberikan arahan pada Corri Saidan dan Hermen Peri saat rapat Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan (TKPK) Kota Padang 2018, Kamis (19/7/2018). (humas)
VISI MISI CALON GUBERNUR SUMBAR PILKADA SERENTAK 2024

Sedangkan peserta rapat koordinasi percepatan penanggulangan kemiskinan ini terdiri dari seluruh SKPD yang termasuk dalam keanggotaan TPKP Kota Padang, camat, lurah terkait, CSR, LKAAM, Bundo Kanduang, BAZDA, PNPM/P2KKP Kotaku dan Lembaga terkait lainnya.

"Setelah rapat TPKD ini diharapkan memberikan pemahaman kepada kita semua terhadap upaya-upaya yang akan dilakukan dalam penanggulangan kemiskinan di Kota Padang," tutur Hermansyah. (rls/vry)

Halaman:
1 2
TANGGAPAN MASYARAKAT TENTANG CALON GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR PILKADA SERENTAK 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN NOMOR URUT CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG 2024