Pemuda Abai Gelar Kejuaraan Grasstrack dan Motocross R3, Ini Harapan Muzni Zakaria
"Kita juga menyediakan kelas khusus crosser cilik usia 7-10 tahun untuk menggali bibit pembalap dari anak-anak. Kesuksesan dari kompetisi ini akan menjadi bahan lanjutan bagi kami untuk menyelenggarakan ivent yang lebih besar ke depannya," katanya.
Harapan lain, katanya, Pemkab Solsel supaya mempermanenkan sirkuit tersebut sehingga kejuaraan serupa bisa diselenggarakan tiap tahun. "Kemudian, sirkuit ini juga masih dalam tahap penyempurnaan, baik lintasan, timbunan maupun hiasannya," ujarnya.
Turut hadir dalam acara tersebut, Pabung Kodim 0309 Solok, Mayor Inf. Nyoman Putra Yasa. Wakil Ketua DPRD Solsel, Armen Syahjohan, Kepala OPD, Wali Nagari dan undangan lainnya. (rls)
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
Ini Tips Memastikan Oli Palsu atau Asli
Otomotif - 19 November 2022
Danial Damar Juara Kelas Bergengsi Road Race di Sirkuit NP Busur
Otomotif - 13 November 2022