Jaya dan Alintya jadi Duta Wisata Agam 2017
"Selama karantina, peserta diuji kemampuan di bidang kecerdasan, wawasan, budaya, adat, pariwisata dan bahasa. Uni Uda terpilih ini akan dikirim sebagai peserta untuk ke tingkat provinsi nantinya. Kemudian, bagi pemenang Uda Uni diberi hadiah berupa uang tunai, piagam penghargaan dan trophy," jelasnya.
Vita Indra Catri juga meminta, agar terus meningkatkan kemampuan dan ilmu pengetahuan. Sebab, Uda dan Uni Agam yang terpilih nantinya akan menjadi utusan kabupaten ke tingkat provinsi.
"Tentunya kita bersama Dinas Kebudayaan dan Pariwisata akan melakukan pembinaan secara bertahap, guna pemantapan persiapan lomba nantinya," terang Vita. (rls/ham)
Baca juga: Pjs Bupati Agam jadi Instruktur Olahraga Rabu Pagi, Ini Pesannya
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Nagari Pagadih jadi Nominator 10 Terbaik ADWI Tahun 2024 Kategori Kelembagaan dan SDM
- Pokdarwis Sungai Batang Dilatih Pariwisata Ramah Muslim, Ini Harapan Pjs Bupati Agam
- 40 Pelaku Usaha Dibekali Pengetahuan tentang Pentingnya Kebersihan dalam Industri Pariwisata
- Nagari Pasia Laweh Miliki Museum Adat dan Kebudayaan, Ini Harapan Pjs Bupati
- Agam Usulkan Festival Rakik-rakik jadi Agenda KEN 2025