Hindari Rute Ini jika tak Ingin Terjebak Macet saat Pebalap TdS Etape V Melintas
8. Jalan Prof. Dr. Hamka (Basko Grand Mall hingga kawasan Lanud Tabing)
9. Jalan Adinegoro (Aroma Kitchen Restaurant hingga Gapura Lubuk Buaya)
10. Simpang Fly Over BIM (Duku)
Baca juga: Ketua DPRD Sumbar Ingatkan Siswa SMAN 16 Padang Jauhi Tawuran, Narkoba dan Pergaulan Bebas
Rute-rute tersebut akan mulai ditutup oleh panitia beberapa saat mulai sekitar pukul 09.00 WIB hingga pebalap terakhir melintas.
Pantauan, sekitar pukul 09.00 WIB, personel Satpol PP Padang, telah bersiaga di sejumlah perempatan mulai dari selatan (Telukbayur) hingga utara (Lubukbuaya). Personel Satlantas Polresta Padang serta sejumlah personel Polsek yang ada di rute tersebut di atas, juga telah mulai bersiaga di tepi jalan. Samahalnya dengan personel Dishub Kominfo Padang. (kyo)
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- Ada 6 TPS Khusus di Pilkada Padang 2024, Juga Ada Tempat Tertentu, Ini Lokasinya
- Debat Pamungkas Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Padang Berlangsung 3,5 Jam
- Reses Dapil Masa Sidang I ke Kecamatan Nanggalo, Evi Yandri Terima 30 Aspirasi Warga
- LUTD PLN, Wujudkan Mimpi Asmanidar 'Bertemu' Prabowo-Gibran
- Debat Pilkada Padang 2024, Cawakonya Lulusan Luar Negeri, Panelisnya Dosen dan Akuntan