Ketua DPRD Sumbar Ingatkan Ketersediaan Jaringan Internet untuk Kelancaran Sirekap
"Berdasarkan informasi KPU, tujuh kabupaten/kota sudah mulai mendistribusikan logistik ke tingkat PPK."
"Skema pendistribusiannya tidak sama di seluruh kabupaten/kota, mengingat situasi dan kondisi masing-masing daerah yang berbeda. Pendistribusian akhirnya akan dilaksanakan tanggal 26 November 2024," jelasnya.
Sedangkan untuk beberapa lokasi yang signal internetnya lemah. Erinaldi menyebut, Pemprov Sumbar akan menyiapkan dukungan dengan mendatangkan mobil internet yang ada pada Diskominfotik Sumbar.
Baca juga: Mahyeldi Merasa Bangga Hadir di Pelatihan Guru TPQ dan MDT, Ini Alasannya
"KPU juga perlu mengatur jadwal unggah data, agar beban dan resiko overload bisa ditekan," tukasnya. (*)
Penulis: Al Imran
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- 647 PNS Pemprov Sumbar Pensiun Sepanjang Tahun 2024, Mahyeldi: Teruslah Memberi Manfaat
- Pembangunan Kantor MUI Sumbar Ditargetkan Tuntas 10 Bulan, Telan Dana Rp24 Miliar
- ASN Sumbar Diminta jadi Teladan di Pemilihan Serentak 2024
- Bapemperda DPRD Sumbar Konsultasikan Prolegda Tahun 2025 ke Kemendagri, Ini Hasilnya
- Perwira Polisi Ditembak di Solok Selatan, Ini Analisis PBHI Sumbar
ASN Sumbar Diminta jadi Teladan di Pemilihan Serentak 2024
Kabar Daerah - 26 November 2024
KPU Pasbar Ajak Forkopimda Ajak Masyarakat Gunakan Hak Pilih
Kabar Daerah - 26 November 2024