3 Ide Kerja Sampingan Online Pelajar, Hasilkan Uang Rp5 Juta Sebulan!
3 Ide Kerja Sampingan Pelajar 2024 Cuan Rp5 Juta Sebulan
1. Berkarir di Situs Project
Nah ide kerja sampingan pelajar yang pertama,yaitu berkarir di website Project.co.id. Kamu bisa coba jadi penulis artikel di situs project.co.id. Cek aja alamatnya di project.co.id, nanti aku kasih juga di deskripsi.
Banyak orang lagi nyari penulis artikel, dan kamu bisa nyoba ajukan diri buat proyek-proyek yang ada. Bayarannya beda-beda, tergantung sulitnya materi dan banyaknya artikel yang diminta.
Contohnya, ada yang bayar Rp450.000, Rp125.000, sampe Rp200.000. Itu tergantung jumlah kata dan kesulitannya. Misalnya, ada yang butuh 22 artikel, panjangnya 400 kata, dan bayar Rp200.000 buat proyeknya.
Setelah kamu daftar di project.co.id, bisa langsung cari proyek sesuai keahlianmu. Selain penulis artikel, ada juga kerjaan lain kayak data entry, desain, terjemahan, dan lain-lain.
Jadi, kalo kamu enggak tertarik jadi penulis artikel, masih bisa nyoba jadi desainer, penerjemah, atau yang lainnya sesuai keahlian kalian.
Ada panduan lengkap cara daftar dan dapet kerjaan di situs project.co.id, bisa cek di situ. Mari, manfaatkan kesempatan buat cari penghasilan tambahan yang sesuai dengan passion kamu di dunia online!
Sebetulnya masih ada website-website freelance lainnya yang bisa kamu coba, karena Project hanya salah satu dari sekian banyak yang berpotensi menghasilkan.
2. Menjadi Konten Kreator
Nah, alternatif selanjutnya buat kerja online sampingan buat temen-temen pelajar atau mahasiswa itu jadi konten kreator.
Di tahun 2024 ini, lagi nih trennya persaingan di sosial media. Nah, ini bisa jadi peluang bagus buat yang suka bikin konten.
Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Deteksi AFib untuk Mencegah Stroke Lebih Mudah dengan OMRON Complete
- Japan World Business Tawarkan Konsep Magang di Perusahaan di Jepang untuk Mahasiswa Indonesia
- 7 Rekomendasi Brand Fashion Muslim Lokal yang Trendy, Nyaman dan Stylish
- Pemulangan Jemaah Haji Kloter 31 Embarkasi Makassar Delay 39 Jam
- Gubernur Sumbar Resmikan GSG IKM SS Kupang, Ini Pesan Mahyeldi
Dua Pengedar Ganja dan Sabu Dibekuk, Barang Bukti Capai 30 Kg
Gaya Hidup - 13 November 2024
PPI dan Pemko Bukittinggi Gelar Paskibraka Competition 2024
Gaya Hidup - 05 November 2024
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024