33 Karyawan dan Pensiunan Bio Farma Dilepas Berangkat Haji, Ini Pesan Wakil Dirut
"Saya mewakili teman-teman jemaah haji Bio Farma yang akan berangkat tahun ini, mengucapkan terimakasih kepada Bio Farma. Rasa bahagia yang tak terhingga bagi kami diberikan kesempatan untuk ibadah haji," ungkap dia.
"Semoga menjadi wasilah dan berkah bagi perusahaan ini agar terus maju dan berkembang memberikan kontribusi bagi kemaslahatan dan peningkatan kualitas hidup umat manusia pada umumnya dan khususnya bagi kesejahteraan karyawan dan masyarakat disekitarnya," tambah Usman.
Kegiatan pelepasan ibadah haji ini ditutup dengan tausyiyah yang disampaikan Ustad Uus M Ruhiyat yang mengangkat tema Perjalanan Suci Menuju Kebahagiaan Abadi. (*)
Baca juga: Kemenag Bukittinggi Gelar Syukuran Selesainya Ibadah Haji 1445 H, 1 Jemaah Haji Kloter 11 Meninggal
Penulis: Veri Rikiyanto
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:
Berita Terkait
- Kapolri Perintahkan Bareskrim Polri Asistensi Langsung Penyidikan Penembakan Kasat Reskrim Polres Solok Selatan
- Mahmud Marhaba Dampingi PJS Pohuwato Temui Plt Bupati, Ini Aspirasi yang Disampaikan
- Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
- Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
- Hari Santri Nasional ke10, Cucun: Pendidikan Akhlak Ruh Pendidikan Islam
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024