Rapat dengan BUMN Pangan, Nevi Zuairina: BUMN harus Berkontribusi Hadapi Lebaran 2023
Karena, data keluarga penerima manfaat (KPM) ini telah diminta BPK untuk divalidasi karena terindikasi tidak tepat sasaran bantuan Rp6,93 triliun.
Menurutnya, data ini penting dalam perencanaan awal memberikan bantuan kepada keluarga Indonesia.
"Saya minta Bulog juga melakukan validasi sebagai upaya efektivitas dan efisiensi penyaluran bantuan pangan. Jumlah 21.353.000 KPM ini sangat besar sehingga jangan sampai uang negara ini tidak efektif untuk melayani rakyat Indonesia," tutup Nevi Zuairina. (vri)
Baca juga: Nevi Zuairina Minta Regulasi Perkoperasian Mampu Mengurai Persoalan
Halaman:
1 2
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Mahmud Marhaba Dampingi PJS Pohuwato Temui Plt Bupati, Ini Aspirasi yang Disampaikan
- Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
- Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
- Hari Santri Nasional ke10, Cucun: Pendidikan Akhlak Ruh Pendidikan Islam
- Prabowo-Gibran Dilantik, Ini Pujian Puan Maharani
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024