Bupati Rusma Yul Anwar Beri Arahan di Latsitardanus XLIII/2023
MAGELANG (10/04/2023) - Bupati Pesisir Selatan (Pessel) Sumatera Barat, Rusma Yul Anwar, memberi arahan pada Latihan Integrasi Taruna Wreda Nusantara (Latsitardanus) XLIII/2023 di Magelang, Provinsi Jawa Tengah, Senin.
Latsitardanus tersebut diikuti ribuan Taruna Akademi Militer (Akmil)Tingkat IV/Sermatutar TP 2022/2023, berlokasi di Markas Besar Akademi Militer, Magelang.
Latsitardanus merupakan kegiatan integrasi, yang dilaksanakan setahun sekali, pada akhir pendidikan, oleh taruna tingkat IV (akhir) Akademi Militer (Akmil), Akademi Angkatan Udara (AAU), Akademi Angkatan Laut (AAL) dan Akademi Kepolisian.
Kegiatan ini dilaksanakan, sebelum mereka dilantik, menjadi seorang perwira TNI dan Polri oleh Presiden Republik Indonesia.
Baca juga: Majelis BPSK Padang Temui Wakil Ketua DPRD Sumbar, Ini yang Dibicarakan
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Mahmud Marhaba Dampingi PJS Pohuwato Temui Plt Bupati, Ini Aspirasi yang Disampaikan
- Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
- Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
- Hari Santri Nasional ke10, Cucun: Pendidikan Akhlak Ruh Pendidikan Islam
- Prabowo-Gibran Dilantik, Ini Pujian Puan Maharani
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024