Hendri Septa Klaim, Penurunan Angka Kemiskinan Melebihi Target RPJMD

Rabu, 17 November 2021, 06:29 WIB | Kabar Daerah | Kota Padang
Hendri Septa Klaim, Penurunan Angka Kemiskinan Melebihi Target RPJMD
Wako Padang, Hendri Septa memberikan arahan pada Rapat Koordinasi Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan (TKPK) Kota Padang 2021, di Padang, Selasa pagi. (humas)

"Melalui lembaga ini dapat dilihat perkembangan kondisi kemiskinan dan perkembangan pelaksanaan program kegiatan penanggulangan kemiskinan di Kota Padang terutama pada masa pandemi Covid19," jelasnya.

Adapun peserta dari peserta rapat koordinasi percepatan penanggulangan kemiskinan terdiri dari seluruh SKPD yang termasuk dalam keanggotaan TKPKD Kota Padang, camat, badan usaha, LKAAM, Bundo Kanduang, Baznaz, LPM, LSM dan lembaga terkait lainnya. (vry)

Baca juga: Ketua DPRD Sumbar Ingatkan Siswa SMAN 16 Padang Jauhi Tawuran, Narkoba dan Pergaulan Bebas

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI