Hari Batik Nasional 2023, Nevi: Warisan Budaya yang Tak Tergantikan

Senin, 02 Oktober 2023, 21:30 WIB | News | Nasional
Hari Batik Nasional 2023, Nevi: Warisan Budaya yang Tak Tergantikan
Anggota DPR RI asal Sumatera Barat II, Nevi Zuairina.

"Kami juga perlu mendorong generasi muda untuk mencintai dan melestarikan batik sebagai bagian dari identitas budaya kita," ungkap dia.

Hari Batik Nasional bukan hanya peringatan, tetapi juga momentum untuk mengenang dan menghormati warisan budaya Indonesia yang begitu berharga.

Dalam suasana peringatan tahun ini, mari kita bersama-sama merayakan dan memahami pentingnya batik sebagai bagian yang tak terpisahkan dari identitas bangsa Indonesia. (*)

Baca juga: PKS Payakumbuh Konsolidasikan Saksi Pemilu 2024, Nevi Zuairina: Jaga dan Hormati Hak Pemilih

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis: Veri Rikiyanto
Editor: Mangindo Kayo
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI