167 Politisi Perempuan Parlemen Kecam Kekerasan Berbasis Gender, Ini Kata Nevi Zuairina
"Partisipasi politik perempuan banyak memberi warna dan perubahan selama ini. Kita semua mesti berkolaborasi dan bekerjasama agar ada pendobrak batasan-batasan yang menghambat perempuan di dunia politik," terangnya.
FPKS berpandangan, terang dia, kekerasan itu bukan saja yang tersurat, tapi ada juga makna kekerasan tersirat seperti bentuk kejahatan yang tidak dikarenakan kekerasan.
"Semoga negara kita memiliki kemajuan terhadap persoalan kekerasan terhadap perempuan, karena sangat terlihat berwibawa negara ini ketika penduduknya sangat menghormati perempuan dimanapun berada termasuk di dunia politik," tutup Nevi Zuairina. (vri)
Baca juga: Nevi Zuairina Minta Regulasi Perkoperasian Mampu Mengurai Persoalan
Anggota Komisi VI DPR RI, Hj Nevi Zuairina bersama politisi perempuan DPR dan DPD RI, saat kampanye 16 hari anti kekerasan terhadap perempuan, di Jakarta, kemarin.
Penulis:
Editor:
Sumber:
Berita Terkait
- Mahmud Marhaba Dampingi PJS Pohuwato Temui Plt Bupati, Ini Aspirasi yang Disampaikan
- Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
- Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
- Hari Santri Nasional ke10, Cucun: Pendidikan Akhlak Ruh Pendidikan Islam
- Prabowo-Gibran Dilantik, Ini Pujian Puan Maharani
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024