Motifnya Makanan Dimasuki Rambut dan Lalat: Empat Wartawan Diduga Peras Pemilik Restoran, Ini Sikap PJS Sulut

Minggu, 23 Oktober 2022, 13:13 WIB | News | Nasional
Motifnya Makanan Dimasuki Rambut dan Lalat: Empat Wartawan Diduga Peras Pemilik Restoran,...
Ketua Pemerhati Jurnalis Siber (PJS) Sulut, Nando Adam

Sementara itu, Kasat Reskrim Polresta Manado, Kompol Sugeng Wahyudi Santoso dalam konferensi pers Sabtu di Mako Polresta Manado antara lain menjelaskan, keempat pelaku di sergap Resmob on the Road Tim Bravo, di ruas Jalan Boulevard Dua, Manado.

"Keempat oknum diduga melakukan pemerasan dan pengancaman terhadap pemilik RM Ikan Bakar. Terdiri dari FR, CP, DG dan WM. Keempatnya ditangkap di Jalan Boulevard Dua, Manado," ujar Kompol Sugeng.

Selain terus melakukan penyidikan, kini keempat oknum wartawan itu ditahan di Rutan Mapolres Manado dan dijerat Pasal 368 ayat 1 KUHP tentang Pengancaman dan Pemerasan dengan ancaman hukuman selama 9 tahun penjara dan subsider pasal 389 dengan ancaman 4 tahun penjara.(rls)

Halaman:
1 2

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan: