Kemana Haluan Pak Gubernur Irwan?

*Faldo Maldini

Selasa, 01 Mei 2018 | Opini
Kemana Haluan Pak Gubernur Irwan?
Faldo Maldini - Inisiator Gerakan #KamiHaluan

Bagi saya, pemimpin harus memiliki kesabaran ekstra. Jangankan gubernur, Ketua RT saja bisa dikritisi oleh warganya. Apalagi berhadapan dengan media, jelas ini kecerobohan. Mandat bagi media dalam demokrasi adalah menjaga rasionalitas publik, jangan ditakut-takuti kawan-kawan pers dengan membawa-bawa nama polisi.

Saya harap apa yang saya duga lebih banyak salahnya. Semoga berita-berita yang muncul di media bukan hanya cerita yang disenangi penguasa. Momentum 20 tahun reformasi harus menjadi sarana evaluasi untuk mempertanyakan seberapa besar komitmen kita terhadap demokrasi yang saya tahu Pak Gubernur juga pernah ikut memperjuangkannya. Media adalah kawan, bukan mesin pembunuh. (*)

Halaman:
1 2

*Inisiator Gerakan #KamiHaluan

Bagikan:
Dr dr Zuhrah Taufiqa MBiomed.

Tanggulangi Stunting dengan Edukasi Gizi dan PMT Pangan...

Opini - 03 Mei 2024

Oleh: Dr dr Zuhrah Taufiqa MBiomed

Dr. Rhandyka Rafli, Sp.Onk.Rad(K)

Kesenjangan Pelayanan Kanker: Tantangan dan Harapan

Opini - 01 Mei 2024

Oleh: Dr. Rhandyka Rafli, Sp.Onk.Rad(K)

Muhammad Fadli.
Ketua Pusat Studi Humaniora Universitas Andalas

Fenomena Politik Keluarga dan Tantangan Demokrasi Kita

Opini - 08 Maret 2024

Oleh: Dr Hary Efendi Iskandar

Dr. Hary Efendi Iskandar

Benarkah Gerakan Kampus Partisan

Opini - 27 Februari 2024

Oleh: Dr. Hary Efendi Iskandar