DDS Masih Tempatkan Tim Respon di Pangkalan

Jumat, 10 Maret 2017, 08:12 WIB | Wisata | Provinsi Sumatera Barat
DDS Masih Tempatkan Tim Respon di Pangkalan
Relawan Dompet Dhuafa, membersihkan sebuah sekolah dari timbunan lumpur sisa banjir di daerah Pangkalan, Limapuluh Kota, Kamis (9/3/2017). (istimewa)

"Meski masa tanggap darurat telah berakhir pada hari ini, namun Tim Respon Dompet Dhuafa akan disiagakan di lokasi, kami merencanakan pengadaan Aksi Layanan Sehat (ALS), trauma healing, Promosi Kesehatan serta Relawan Bersih-bersih pada Minggu (12/3/2017). Sedangkan Pengadaan Sekolah Ceria bagi anak-anak, telah dimulai pada Kamis (9/3/2017) ini oleh tim respon di lapangan," lanjut Defri.

Besar harapan Defri, agar segenap pihak dapat berpartisipasi dalam respon bencana ini mengingat kondisi masyarakat masih minim bantuan logistik, pakaian dan kebutuhan sejenis. Kepedulian dapat disalurkan via Rekening an Dompet Dhuafa Republika, Mandiri 111.000.500.5000 dengan kode transfer membu buhkan nominal Rp.15,-.

"Partisipasi kita amat diharapkan, baik materi maupun nonmateri untuk mendorong pemulihan Pangkalan dan daerah terdampak lainnya," pungkas Defri. (rls/kyo)

Baca juga: BANTUAN PERBAIKAN RUMAH: Korban Banjir Curhat ke Pj Bupati Era Sukma Munaf

Halaman:
1 2
IKLAN NOMOR URUT PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SUMBAR PEMILIHAN 2024

Penulis:
Editor:
Sumber:

Bagikan:
IKLAN CALON WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA PADANG PEMILIHAN SERENTAK 2024
IKLAN TOLAK POLITIK UANG PEMILIHAN SERENTAK 2024 KPU SUMBAR
IKLAN SOSIALISASI NOMOR URUT CALON BUPATI-WAKIL BUPATI KEPULAUAN MENTAWAI