Band Rock Lochness Rilis Album Keempat
Untuk promosi album ke empat nanti, Lochness tidak terlalu berlebihan menetapkan targetnya. Kembalinya mereka di hati para penikmat musik di Tanahair yang sempat menggemari karya lagu mereka adalah hal yang sangat luar biasa.
Kerja keras secara berketerusan sangat diperlukan, terutama dalam promosi dan peningkatan kualitas lagu, baik secara materi dan aransemen musik. Apalagi ketika perkembangan studio yang sudah menggunakan teknologi digital saat ini, skill bermain secara manual semakin dituntut kehandalannya, karena seni harus terlahir dari kejujuran.
Album ke empat Lochness ini, menyuguhkan rock yang berharmoni, agar bisa didengar oleh telinga orang Indonesia dan lekat di hati. "Saya ucapkan terimakasih kepada seluruh penggemar musik kami. Dukungannya sangat kami harapkan selalu, apalagi pada saat proses berdirinya lagi. Kami bisa berkarya karena dukungan dari para penggemar," terang dia.
"Mohon doakan kelancaran dan kemudahan bagi kami, agar dikuatkan dalam menghadapi cobaan. Keinginan kami tidak berlebihan, hanya satu saja, ingin membuat karya lagi untuk meramaikan blantika musik di negara yang kita cintai ini," pesan Ray Hendraman pada para penggemar setia Lochness Band. (rls/kyo)
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- PB PSI Gelar Rakernas, Matangkan Persiapan Menuju PON dan Olimpiade
- Alvin Kenedy Dikukuhkan jadi Ketum PB PSI, Ini Harapan Ketum KONI Pusat
- Pengurus PB PBI Hasil Munaslub Temui Ketum KONI, Perkenalan sekaligus Laporkan Rencana Rakornas
- Tri Dukung Turnamen e-Sport di 327 Kecamatan di Sumatera, Uji Ketangguhan Kualitas Jaringan
- Skuad HGCI Siap Taklukan Tim 37 Golf Academy di Final Liga Golf Jakarta Divisi I
Pjs Bupati Agam jadi Instruktur Olahraga Rabu Pagi, Ini Pesannya
Olahraga - 20 November 2024
Ribuan Warga Padang Ikuti Senam Golkar Bersatu di GOR Agus Salim
Olahraga - 16 November 2024
Sumbar Kirim 170 Anggota Ikuti Pra-Popnas, Ini Pesan Audy Joinaldy
Olahraga - 10 November 2024
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024