5 Ide Usaha Paling Untung saat Upacara Kemerdekaan RI 17 Agustus 2023 Mendatang!
Mulai dari anak-anak hingga orang dewasa akan berbondong-bondong menyaksikan upacara. Baik itu upacara di Istana Kemerdekaan RI, maupun pelaksanaan upacara di seluruh daerah Indonesia.
Ketika siang hari masyarakat itu pun dijamin akan merasa kehausan, terutama mereka pelaksana upacara. Dijamin usai upacara akan membutuhkan air minum, entah itu air mineral, minuman dingin, dan lain sebagainya.
Nah di sinilah kamu bisa menawarkan produk jualanmu, kamu bisa menjual minuman teh es, air mineral yang dingin, minuman pop ice, dan lainnya.
Baca juga: Masih Pengangguran? Kamu Harus Coba 8 Ide Bisnis Ini, Untung Stabil Setiap Hari
Dijamin ini akan sangat menguntungkan dan mendatangkan omzet yang besar buat kamu.
2. Jualan Camilan
Okey ide usaha berikutnya yaitu jualan kuliner. Jualan kuliner ini juga menajdi salah satu usaha yang sangat menguntungkan untuk dijalankan saat pelaksanaan upacara bendera 17 Agustus mendatang.
Karena potensi keramaian orang yang datang akan mendatangkan untung yang besar buat kamu.
Masyarakat yang datang untuk melihat pelaksanaan upacara pasti akan mencari camilan untuk disantap saat menyaksikan upacara yang sedang berlangsung.
Kamu bisa menjual berbagai kuliner camilan seperti kerupuk kuah, batagor, siomay, basreng, pempek, kentang spiral, bakso bakar, dan masih banyak camilan lainnya yang bisa kamu jadikan sebagai ide jualan.
Dengan berjualan di tengah keramaian ini, percayalah daganganmu dijamin akan cepat ludes dan mendatangkan cuan yang lumayan untuk menambah penghasilan.
Penulis: Rumpun2
Editor: Rumpun1
Sumber:
Berita Terkait
- Kembalikan Design Logo Halal ke Versi MUI, Ini Alasan Rofik Hananto
- Akcon Gandeng Skylink, Siap Hadirkan Internet hingga Daerah Terpencil
- OJK Telah Blokir 1.459 Investasi Ilegal, 9.180 Pinjol Ilegal dan 251 Gadai Ilegal per Agustus 2024
- Jumlah Kelas Menengah Turun Drastis, Rusmin: Bom Waktu bagi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- OJK Layangkan Sanksi Administratif untuk 10 Perusahaan Pembiayaan, 10 Perusahaan Modal Ventura dan 13 P2P Lending
Mahmud Marhaba Lantik Pengurus Provinsi dan Daerah PJS se-Gorontalo
Nasional - 12 November 2024
Fadli Zon Raih 2 Rekor MURI, Ini Alasan Jaya Suprana
Nasional - 03 November 2024