Budaya Berlalu Lintas mesti jadi Kepribadian Masyarakat
"Kita berharap, dengan kegiatan hari ini akan mampu membuka kesadaran generasi millenial Sumbar untuk mentaat aturan dan budaya berlalu lintas dengan baik dan benar. Generasi yang hebat itu adalah generasi yang berpikir, berbuat dan bertindak sesuai aturan dan juga mempertimbangan hak orang lain," ajak Nasrul Abit.
Acara Millennial Road Safety Festival 2019 diikuti ribuan warga Padang yang memadati ruas jalan Khatib Sulaiman, dengan amata antusias berpartisipasi menyemarakan kegiatan ini.
Panitia juga menyediakan hadiah untuk para peserta berupa 1 unit mobil, lima unit sepeda motor, kulkas, dan lainnya. Juga ada menampilkan musisi ibukota seperti Armada, Pusakata, Ifan Govinda, komika Praz Teguh, untuk meramaikan hebohnya Millennial Road Safety Festival 2019 di Kota Padang. (rls/vry)
Penulis:
Editor: Devan Alvaro
Sumber:
Berita Terkait
- PKD 2024 Berakhir, Audy Joinaldy: Promosi Budaya Diperlukan, Komunitas Seniman Butuh Dukungan Finansial
- Irsyad Safar: Event PKD Bisa Pengaruhi Gerakan Pelestarian Kebudayaan
- Pemprov Sumbar Pastikan Telah Libatkan Sanggar Darak Badarak di Belasan Kegiatan, Luhur: Dilakukan Profesional
- Ketika Seniman Pemberontak Dirangkul Pemerintahan Mahyeldi-Audy
- Dinobatkan jadi Ketua Matra Sumbar, Audy Joinaldy Dianugerahi Gelar Kanjeng Pangeran Aryo Suryo Negoro